Iklan

Memuncukan Huruf Tebal (Bold) di Template My Notes

Memuncukan Huruf Tebal (Bold) di Template My Notes, SEO Responsive Stylish & Modern Fast Loading Blogger Template 2015.

DI template ini, ternyata huruf tebal (bold font) tidak muncul, seperti dalam gambar ini:

Memuncukan Huruf Tebal

Setelah diperbaiki, muncul sekarang mah:

Memuncukan Huruf Tebal


CARANYA?
1. Masuk ke template: Template > Edit HTML
2. Cari (Ctrl+F) kode:  /* HTML5 display-role reset for older browsers */

3. Tambahkan kode:
b {font-weight:700} 
tepat di atas kode:
 /* HTML5 display-role reset for older browsers */

Jadinya seperti ini:

b {font-weight:700}
/* HTML5 display-role reset for older browsers */

4. Save Template!

Demikian Memuncukan Huruf Tebal (Bold) di Template My Notes.*
Tags: Tips
3 Komentar untuk "Memuncukan Huruf Tebal (Bold) di Template My Notes"

bukan hanya bold mas. untuk tanda seperti bulat (samping nomer) juga kacau, jadi enter banyak

mau tanya, koq side bar saya tidak berada tepat di samping artikel? posisinya memang disamping kanan tapi dibawah artikel. mohon solusinya...

Comments with Live Link or Website/Blog Address will AUTOMATICALLY be deleted and/or NOT PUBLISHED. Please, don't spam!

Back To Top